Kartesian

Apa yang dapat diartikan apabila ada dua angka atau bilangan yang disusun berurutan dengan koma sebagai pembatasnya? Kedua bilangan terkadang diberi kurung seperti: (3,4) atau dibiarkan terbuka tanpa kurung seperti: 34, 56. Jika hanya melihat, sulit untuk mengartikan. Dalam ilmu bumi (geografi) dapat diartikan sebagai letak sutu tempat dalam globe atau atlas yaitu menunjuk perpotongan garis bujur (meridian) dengan garis lintang.
Kota Pontianak terletak pada garis khatulistiwa (garis bujur = 0º) dan garis lintang 104º membuat orang langsung dapat mengetahui letak kota Pontianak dari peta.

Kisah
Euclid tidak memberi gambaran tentang titik-titik yang membingungkan banyak orang sehingga untuk memudahkan penjelasan atau penggambaran geometri Euclid ini Rene Descates [1596-1650] mengenalkan apa yang biasa disebut dengan koordinat-koordinat Kartesian yang lebih singkat disebut dengan Kartesian saja.
Untuk menggambarkan bentuk geometri menjadi bentuk yang digagas oleh [Rene] Descartes sehingga tidaklah mengherankan apabila disebut dengan sistem Kartesian. Alat hebat karena dapat digunakan untuk memposisisikan atau menggambarkan letak atau keduduakan sebuat titik dalam bidang (dua dimensi) maupun ruang (tiga dimensi). Sumbu x dan sumbu y, untuk dua dimensi, berpotongan pada titik nol (origin); ditambah dengan sumbu z untuk tiga dimensi. Bentuk dua dimensi disebut dengan bidang Kartesian dan bentuk 3 dimensi disebut dengan ruang Kartesian.
Tidak ada dasar atau pedoman yang digunakan sehingga dipilihkan titik “awal”, origin yang ditunjukkan dengan angka nol.



sumber : http://www.mate-mati-kaku.com/asalAsalan/kartesian.html


.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Photobucket

Popular Posts