Kawanan angsa liar

Memang orang kuno pun suka syair sekaligus suka matematika. Seperti kisah di bawah ini, buku matematika namun disajikan dalam puisi.
Manjul Bhargawa dalam Bhaskara, abad 12, menyebutkan problem:

Jumlah sekawanan angsa liar adalah sepuluh kali akar jumlah angsa liar yang terbang dari danau Manasa menuju awan; 1/8 bagian lainnya terbang menuju hutan St’halapadminus; dan masih tersisa 3 pasang lain yang sedang bercengkerama di air, berdekatan dengan ranting-ranting bunga teratai.
Berapa jumlah angka liar?

Pertama kali andaikan jumlah angka liar, x. Buatlah persamaan dengan mengacu pada syair di atas.
.
Jawaban:
x = 10√x + 1/8x + 6; Jumlah angsa liar: 144



sumber : http://www.mate-mati-kaku.com/aksiSelKelabu/kawananAngsaLiar.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Photobucket

Popular Posts