Memasang Rambu-Rambu

Rambu-rambu yang dimaksud adalah simbol-simbol operasi matematika yang lazim digunakan seperti: + (tambah), - (kurang), : (bagi), x (kali) dan = (sama dengan). Pasanglah simbol-simbol itu diantara susunan angka di bawah ini sehingga sesuai.

(i) 99999 = 1000
(ii) 66666665 = 111

Terlalu mudah. Ditambah ekstra, tambahkan semua simbol sehingga operasi matematika di bawah ini menjadi betul.

(iii) 9 + 9 + 29 = 49
.



Jawab:
(i) 9 : 9 + 999 = 1000
(ii) (666/6) x (66-65) = 111
(iii) 9 + 9 + 29 ≠ 49 (Mudah amat, tapi tidak tahu)


sumber : http://www.mate-mati-kaku.com/aksiSelKelabu/memasangRambu.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Photobucket

Popular Posts